Monday, February 27, 2017

Ford Thunderbird Si Pemegang Rekor Kecepatan Daytona 500

Jika ada mobil yang dijual di pasaran dan dirancang untuk menjadi yang tercepat, mobil tersebit adalah Ford Thunderbird (T-Bird) yang dibuat tahun 1987. Dengan ‘paruh’ yang licin dan bagasi yang tinggi, T-Bird melesat layaknya peluru.
Dengan ‘paruh’  yang licin dan bagasi yang tinggi, T-Bird melesat layaknya peluru.

Sampai saat ini, T-Bird menjadi mobil yang terkencang yang pernah berlaga di balapan NASCAR. Mobil ini memegang rekor kecepatan NASCAR sekencang 210 mil/jam dan rekor kecepatan rata-rata 176 mil/jam. T-Bird lalu mengantarkan pebalap Bill Elliot menjadi juara NASCAR pada tahun 1988 dan pebalap Alan Kulwicki pada tahun 1992.

Yuk temukan fakta unik tentang mobil super terbaik dunia lainnya dalam buku
1000+ Mobil Balap Terhebat di Dunia
Kini tersedia di toko buku Gramedia diterbitkan oleh Elex Media Komputindo.
Anda juga bisa menemukan fakta mobil balap lainnya serta halama mewarnai mobil pada link di bawah ini:
Fakta Unik tentang Mobil & Mewarnai Mobil

No comments:

Post a Comment